Posts

Showing posts from April, 2017

Cara menghapus voucher yang expire di user manager mikrotik

Image
Cara menghapus voucher yang expire di user manager mikrotik cara menghapus voucher hotspot  yang sudah kadaluarsa ( expired ) di  user manager mikrotik . Tutorial ini menjawab pertanyaan agan  Putra99  dan beberapa pelanggan yang lain. Supaya gak mati penasaran hehehe…langsung saja kita praktekan langkah-langkahnya di bawah ini. 1. Masuk ke  winbox mikrotik  kesayangan anda. 2. Klik menu  System -> Script 3. Klik tanda + lalu masukan kode berikut pada kolom  source  dan beri nama  hapus-kadaluarsa  : :foreach a in=[/tool user-manager user find] do={:if ([/tool user-manager user get $a uptime-used]=0s) do={ :log warning ("hapus voucher kadaluarsa.. $[/tool user-manager user get $a name]") /tool user-manager user remove [/tool user-manager user get $a name] }} 4. Selanjutnya buat  scheduler mikrotik  yang berfungsi sebagai penjadwal untuk menjalankan script yang telah kita buat tadi. Tujuannya adalah unt...

ddwrt ap/client

Image
Install dan Konfigurasi DD-WRT pada Linksys WRT54GL Menurut situs dd-wrt, untuk meng-upgrade wireless router Linksys tipe WRT54GL (versi 1.0 dan 1.1) ke v24 std (standar) ataupun yang versi v24-sp1 VoIp terlebih dahulu harus di-upgrade ke v24 mini. Berikut langkah-langkah dan kebutuhan yang diperlukan : 1.  Kebutuhan Dasar Hardware dan Software • Linksys WRT54GL v .1.0 atau 1.1 Wireless Router Linksys WRT54GL • Firmware yang diperlukan bisa di download di situs  www.dd-wrt.com . Antara lain : Firmware dd-wrt.v24_mini_generic.binFirmware dd-wrt.v24_voip_generic.binFirmware dd-wrt.v24_std_generic.bin 2.  Konfigurasi Linksys WRT54GL •  Upgrade Firmware ke DD_WRT Nyalakan perangkat Linksys WRT54GL. Kemudian sambungkan kabel UTP ke salah satu dari 4 Port LAN dengan port kartu jaringan di komputer anda, port 1 LAN pada Linksys WRT54GL (bukan port internet/WAN) Tampak belakang Linksys WRT54GL Set IP address pada komputer anda dengan modus DHCP...

ddwrt client

Image
Konfigurasi TP-Link TL-WR740N DD-WRT Mode Client Bridge / Repeater Assalamualaikum  Pada postingan sebelumnya, saya telah membahas bagaimana caranya mengganti  firmware TP-Link TL-WR740N menjadi DD-WRT  dengan tujuan agar si WR740N ini bisa digunakan dengan mode Client alias jadi penangkap/penerima signal wireless.  Mode Client sendiri terbagi menjadi 2 macam yaitu Client Bridge dan Client Router, perbedaan dari keduanya saya rasa mungkin sudah cukup jelas dari namanya. Sebagai Contoh, jika anda memiliki RT/RW Net menggunakan fitur Hotspot dari mikrotik dan anda ingin memperluas jaringan anda, maka anda bisa menggunakan WR740N ini sebagai penguat signal atau repeater dengan mode Client Bridge pada Interface utamanya, selanjutnya akan signal yang diterima tersebut akan dipancarkan kembali oleh WR740N menggunakan Virtual Interface sehingga WR740N yang sudah menggunakan Firmware DD-WRT akan menjalankan 2 fungsi sekaligus secara bersamaan yaitu  Penerima  se...

zunuwanis wisuda

Image
zunuwanis wisuda di RA at taqwa pante gajah

syarat dan ketentuan zunuwanis hostpot

Image
SYARAT DAN KETENTUAN ZUNUWANIS HOSTPOT SYARAT DAN KETENTUAN 1.         SYARAT DAN KETENTUAN PENGGUNAAN  ZUNUWANIS HOSTPOT . Setiap Pengguna  ZUNUWANIS HOSTPOT  (untuk selanjutnya disebut PENGGUNA) bersedia terikat dan tunduk terhadap syarat dan ketentuan ini (untuk selanjutnya disebut PERATURAN).  ZUNUWANIS HOSTPOT  berhak dari waktu ke waktu merubah dan atau mengganti Peraturan tanpa ada pemberitahuan terlebih dahulu. Pengguna diwajibkan untuk selalu melihat syarat dan ketentuan ini.. ZUNUWANIS HOSTPOT  (untuk selanjutnya disebut LAYANAN) ZUNUWANIS HOSTPOT  adalah layanan dengan menggunakan teknologi Wi-Fi untuk dapat akses ke internet yang berada di lokasi-lokasi umum. PENGGUNA LAYANAN Yang berhak menggunakan layanan ini hanya pengguna individu. Perusahaan dan atau badan hukum tidak dibenarkan menggunakan Layanan ini. 2.         TENTANG LARANGAN A...

install mikrotik

Image
PANDA COM Popular Posts Hotspot Mikrotik + User Manager + Chat Cara Setting Mikrotik 5.xx Hotspot Voucher dan Design Login KONFIGURASI MIKROTIK DENGAN HOTSPOT SISTEM VOUCHER CARA MENAMBAH SCRIP ANTI NET CUT PADA MIKROTIK Cara Setting Kirim / Terima SMS di MikroTik Cara Blok Mac address computer Client Mikrotik Cara Membuat Hotspot di Mikrotik : Seting dasar Hotspot Mikrotik BLOK SITUS DENGAN MIKROTIK ROUTER BOARD VIA WINBOX CARA SETTING MIKROTIK DASAR Blog Archive ▼   2013  (9) ▼   July  (9) Cara Membuat Hotspot di Mikrotik : Seting dasar Ho... KONFIGURASI MIKROTIK DENGAN HOTSPOT SISTEM VOUCHER... CARA SETTING MIKROTIK DASAR BLOK SITUS DENGAN MIKROTIK ROUTER BOARD VIA WINBOX... Cara Setting Kirim / Terima SMS di MikroTik CARA MENAMBAH SCRIP ANTI NET CUT PADA MIKROTIK Cara Blok Mac address computer Client Mikrotik ...