setingan roket m2

Tutorial Cara Setting Bullet M2 Hp Sebagai Access Point (Pemancar)

Jaringan   Catatan Lamers   5/12/2016

Oke, saya anggap Bulletm2hpanda masih dalam Keadaan default

Colok Kabel Lan di Bulletm2hp anda dan ujung satunya lagi di colok di POE Adaptor yang ada tulisan POEColok Kabel Lan di POE Adaptor yang ada tulisan LAN dan ujung satunya lagi colok di Laptop yang akan kita gunakan Untuk melakukan setting

Selanjutnya Setting IP Address Laptop yang akan digunakan untuk setting, rubah IP address menjadi sekelas dengna IP Default Bulletm2hp 

Selanjutnya Buka Browser (Firefox/Chrome/Ie/dll) lalu di address bar ketik 192.168.1.20 lalu tekan ENTER


Silahkan Login dengan user dan password defaultnya

username = ubnt
password = ubnt


Setelah Masuk Klik Tools dropdown yang ada di samping tombol logout dan pilih sitesurvey

Hal ini dimaksudkan untuk melihat channel yang sudah di gunakan wireless yang sudah ada disekitar kita , ini bertujuan untuk pemilihan channel yang tepat untuk access point kita nantinya agar tidak terjadi interfensi antar wireless


Selanjutnya, masih di tab wireless, silahkan atur sesuai gambar dibawah


Untuk wireless securitysilhakn disesuaikan dengan kebutuhan anda, dikarenakan saya menggunakan sistem login hotspot mikrotik, maka securitynya saya hilangkan, karena securitinya nanti akan berada di login hotspotPindah ke Tab Network

Pada network mode dipilih bridge, karena bulletm2hp ini nantinya hanya akan menjadi bridge(Jembatan) tanpa ada proses Routing. sedangkan untuk network setting bisa dibiarkan default atau bisa juga kita isikan IP address yang sekelas dengan Ip Router, hal Ini dimaksudkan karena jika kelas IP bullet dan IP Router tidak sama, maka bullet tidak bisa di setting lagi jika kita tidak mengganti IP address Laptop menjadi sekelas dengan bullet secara manual

Sampai Pada Tahap ini bullet seharusnya sudah Berfungsi dengan Normal untuk menjadi accesspointSekian :D

Comments

Popular posts from this blog

Cara menghapus voucher yang expire di user manager mikrotik

kode tv

Userman Template Voucher QR CODE auto login